Cara Membatasi Aplikasi Berjalan di Xiaomi Hemat Baterai dan Ram Otomatis

Cara Membatasi Secara Extreme Aplikasi yang Berjalan di Background Agar hemat Baterai
Seperti pada judulnya tutorial kali ini adalah melakukan pembatasan terhadap aplikasi yang berjalan dilayar belakang atau background. Sebelum anda melakukan tutorial ini tentunya anda harus mengetahui beberapa kekurangan atau kerugian ketika melakukan hal ini.

Kelebihan : Kinerja HP lebih ringan sehingga akan membuat baterai HP lebih awet dan tahan lama serta memperingan kinerja RAM

Kekurangan : Ketika kita keluar kemenu home atau membuka aplikasi lainnya maka ketika kita kana melihat recent aplikasi akan muncul beberapa aplikasi saja atau bahkan tidak sama sekali tergantung bagaimana kita melakukan pengaturan terhadap fitur ini.


Cara  membatasi  aplikasi yang berjalan di latar belakang/ background dengan mudah agar Lebih hemat RAM dan hemat baterai. caranya yaitu:

a. Masuk ke setting/pengaturan pada HP anda
b. Setelah anda masuk kemenu setting/ pengaturan Kemudian silahkan Pilih additional option/setelan tambahan
c. Lanjut pilih opsi pengembang/developer mode
d. Gulir layar ke paling bawah lalu cari opsi atau pilihan "Batas proses latar belakang"
e. Silahkan kamu pilih apakah mau hanya maksimal 2 proses atau tanpa proses latar belakang sama sekali

catatan : Kami tidak menyarankan hal ini, namun apabila demi kebutuha yang lebih penting misalnya harus menghemat baterai karena dalam keadaan darurat, tentu saja hal tersebut lain lagi ceritanya. Hehe.

Terima kasih telah membaca dan mengunjungi situs kami, meskipun kami hanya menyediakan sebuah situs blogspot namun artikel kami tidak kalah menariknya dengan situs – situs besar lainnya karena referensi kami hampir sama. Hehe. Jangan lupa untuk berkomentar ya. . . . karena pembaca yang baik adalah ketika melakukan feedback.

0 Response to "Cara Membatasi Aplikasi Berjalan di Xiaomi Hemat Baterai dan Ram Otomatis"